Bila Masakan Terlalu Asin
Bila Masakan Terlalu Asin
Potongan-potongan kentang akan sangat menolong bila masakan (sup, ragout, saus) terlalu asin.
Potongan kentang tersebut akan menyerap kelebihan garam tadi. Bila masakan telah matang, maka potongan kentang segera dikeluarkan.
Dengan memasukkan sedikit gula pasir ke dalam masakan yang keasinan juga akan menolong menetralisasi rasa.
Lihat juga: Bila Masakan Kemanisan